Yusupbek Mukhlisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Yusupbek Mukhlisi
يۈسۈپبەگ مۇخلىسى
Pemimpin Front Revolusi Bersatu Turkestan Timur dan Komite Nasional Turkistan Timur
Masa jabatan
1969 – Agustus 2004
Sebelum
Pendahulu
Posisi dibentuk
Pengganti
Posisi dihapuskan
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir1920[1]
Atush, Republik Tiongkok
MeninggalAgustus 2004[2]
Almaty, Kazakhstan
Partai politikFront Revolusi Bersatu Turkestan Timur
Karier militer
PihakRepublik Turkestan Timur Kedua
Dinas/cabangTentara Nasional Turkistan Timur (Tentara Nasional Ili)
Masa dinas1945-1949
PangkatLetnan Kolonel
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Yusupbek Mukhlisi (1920–2004)[1][2] merupakan seorang nasionalis Uighur, mantan perwira militer, dan pemimpin Front Revolusi Bersatu Turkestan Timur (URFET)[3][4] yang menginginkan kembalinya Republik Turkestan Timur yang merdeka.[5]

  1. ^ a b "Kazakhstan: Exiled Uighurs Step Up Fight Against Beijing". Radio Free Europe/Radio Liberty (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 28 May 2018. 
  2. ^ a b Reed, J. Todd; Raschke, Diana (2010). The ETIM: China's Islamic Militants and the Global Terrorist Threat (dalam bahasa Inggris). ABC-CLIO. hlm. 40. ISBN 9780313365409. Diakses tanggal 28 May 2018. 
  3. ^ Hutzler, Charles (11 February 1997). "Chinese blame riots on Islamic sect, exile group blames executions". AP News. Diakses tanggal 28 May 2018. 
  4. ^ Reed 2010, p. 37
  5. ^ Bransten, Jeremy (9 October 997). "Kazakhstan: Exiled Uighurs Step Up Fight Against Beijing". Radio Liberty.