Willi Apel
Tampilan
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | 10 Oktober 1893 Chojnice |
Kematian | 14 Maret 1988 (94 tahun) Bloomington |
Data pribadi | |
Kegiatan | |
Spesialisasi | Estetika, Sejarah musik dan matematika |
Pekerjaan | musicologist (en) , music theorist (en) , penulis, leksikograf, matematikawan, filsuf, dosen |
Bekerja di | Universitas Harvard Indiana University (en) |
Tertarik dengan | Kidung Gregorian, Musik abad pertengahan dan Musik Renaisans |
Nama pena | Wilhelm Appelbaum Willi Appelbaum |
Instrumen | Piano |
Penghargaan
| |
Willi Apel (10 Oktober 1893 - 14 Maret 1988) adalah seorang ahli musikologi Jerman-Amerika dan penulis sejumlah buku yang membahas tentang musik. Di antara publikasi terpentingnya adalah The Harvard Dictionary of Music edisi 1944 dan French Secular Music of the Late Fourteenth
Century.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- "Willi Apel". In L. Root, Deane. Grove Music Online. Oxford Music Online. Oxford University Press. (perlu berlangganan)
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Willi Apel page at the Indiana University website, includes a comprehensive list of Apel's writings.
- Corpus of Early Keyboard Music (CEKM) current catalog