Ville Niinistö
Ville Niinistö | |
---|---|
Menteri Lingkungan Hidup | |
Masa jabatan 22 Juni 2011 – 25 September 2014 | |
Perdana Menteri | Jyrki Katainen Alexander Stubb |
Ketua Liga Hijau | |
Mulai menjabat 11 Juni 2011 | |
Pengganti Petahana | |
Anggota Parlemen Finlandia untuk Proper Finlandia | |
Mulai menjabat 18 Maret 2007 | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 30 Juli 1976 Turku, Finlandia |
Partai politik | Liga Hijau |
Suami/istri | Maria Wetterstrand (2004-2012; bercerai) |
Anak | Elias (l. 2004) Linnea (l. 2007) |
Almamater | Universitas Turku |
Penghargaan
| |
Sunting kotak info • L • B |
Ville Matti Niinistö (kelahiran 30 Juli 1976) adalah seorang politikus Finlandia. Ia adalah anggota parlemen, ketua saat ini Liga Hijau dan menjabat sebagai Menteri Lingkungan Hidup dari 2011 sampai 2014, dan anggota dewan kota Turku. Niinistö mendapatkan gelar master dalam bidang ilmu politik dari Universitas Turku. Sebelum terpilih dalam parlemen pada 2007, ia bekerja sebagai murid dokterandes dalam bidang sejarah politik (kebijakan luar negeri Finlandia) di Universitas Turku di Finlandia.
Niinistö adalah keponakan Sauli Niinistö, presiden Finlandia. Ia menikah dengan Maria Wetterstrand, mantan pembicara Partai Hijau Swedia; mereka berpisah pada 2012. Mereka memiliki seorang putra, Elias yang lahir pada 2004, dan seorang putri Linnea yang lahir pada 2007. Pada waktu senggang, Niinistö suka membaca, permainan peran, dan sepak bola.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Kangasniemi, Sanna (20 February 2009). "Äiti ja isä vihreä". Helsingin Sanomat (dalam bahasa Finnish). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-06-01. Diakses tanggal 24 April 2011.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Ville Niinistö (Finlandia)