The Israel Bible

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


The Israel Bible
BahasaEnglish dan Ibrani, teks paralel
DiterbitkanNew Milford, Connecticut dan Yerusalem, Israel
PenerbitMenorah Books
Tgl. terbit (bhs. Inggris)
Juni 2018
ISBNISBN 978-1-940516-80-6
Situs webtheisraelbible.com

The Israel Bible adalah sebuah versi Inggris-Ibrani dwibahasa dari Alkitab Ibrani, yang disunting oleh Rabbi Tuly Weisz dan terbit pada Juni 2018, untuk peringatan ke-70 Deklarasi Kemerdekaan Israel.[1][2] Buku tersebut berisi teks lengkap Alkitab Ibrani bersama dengan pengenalan-pengenalan cendekiawan terhadap setiap kitab Alkitab dan berbagai peta, bagan, ilustrasi, dan foto.[3][4] Weisz berkata bahwa Alkitan tersebut adalah satu-satunya Alkitab "yang secara khusus didedikasikan kepada Tanah Israel, bangsa Israel dan Allah Israel".[5] Tafsir dari tim rabbi Ortodoks memberikan hubungan kuat antara Israel dalam Alkitab dan Negara Israel modern. Buku tersebut ditujukan kepada Yahudi dan Kristen.[2] Buku tersebut ditulis oleh Rabbi Shlomo Riskin, pendiri Pusat Pemahaman dan Kerjasama Yahudi-Kristen.[6][7]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Jaffe-Hoffman, Maayan (13 April 2018). "Five biblical concepts that relate to the Land of Israel". JNS.org. Diakses tanggal 3 July 2019. 
  2. ^ a b "New Bible seeks to connect modern and ancient Israel". Religion News Service. 18 April 2018. Diakses tanggal 3 July 2019. 
  3. ^ "A biblical connection: The birth of Israel365". Jerusalem Post. Diakses tanggal 3 July 2019. 
  4. ^ "The Israel Bible offers precise translations". San Diego Jewish World. Diakses tanggal 3 July 2019. 
  5. ^ "'This Is the Bible that Jesus Read': New 'Israel Bible' Draws Christians and Jews Alike". CBN News (dalam bahasa Inggris). 23 July 2018. Diakses tanggal 3 July 2019. 
  6. ^ "'The Israel Bible' highlights Jewish links to Land of Israel". Jewish Telegraphic Agency. 16 May 2018. Diakses tanggal 3 July 2019. 
  7. ^ "'Israel Bible' links Judaism to the Land of Israel". The Jewish Star (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 3 July 2019.