Portal:Biologi/Tahukah Anda/November

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
  • "... bahwa burung albatros dapat tidur sambil terbang?"
  • "... bahwa anensefali menyebabkan janin tidak memiliki sebagian besar otak, tengkorak, dan kulit kepala?"
  • "... bahwa alat pengukur gula darah, yang menggunakan enzim untuk memecah gula, tergolong sebagai biosensor karena memadukan komponen biologis dengan detektor fisika-kimia?"
  • "... bahwa Deinococcus radiodurans (gambar) merupakan bakteri kelompok ekstremofil yang tahan terhadap efek mutagenik dan mematikan dari berbagai agen perusak DNA, seperti paparan radiasi ion? Oleh karena itu, bakteri ini adalah organisme paling toleran terhadap kerusakan DNA yang pernah diidentifikasi.