Pernikahan antaretnik

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pernikahan antaretnik adalah bentuk eksogami yang melibatkan pernikahan di antara pasangan yang tergolong ke dalam kelompok etnik yang berbeda.

Efek[sunting | sunting sumber]

Sebuah studi yang dilakukan di Afrika, menunjukkan bahwa wilayah dengan tingkat pernikahan antaretnik yang tinggi cenderung memiliki konflik etnik yang lebih rendah.[1]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

  1. ^ https://blogs.lse.ac.uk/africaatlse/2021/12/09/what-interethnic-marriage-rates-tell-us-about-ethnic-conflict-and-cooperation-in-africa/