Paul Mattick

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Paul Mattick
Lahir13 Maret 1904
Pomerania, Jerman (kini Polandia)
Meninggal7 Februari 1981
PekerjaanPenggagas teori dewan komunisme dan revolusioner sosial

Paul Mattick Sr. (13 Maret 1904 – 7 Februari 1981) adalah penulis bidang politik dan revolusioner sosial beraliran Marxis yang pemikirannya dapat digolongkan ke dalam tradisi dewan komunisme dan komunisme sayap kiri.[1] Putranya, Paul Mattick Jr., juga menjadi pendukung dewan komunisme.[2]

Sepanjang hidupnya, ia terus-menerus mengkritik Bolshevisme,[3] Lenin,[4] dan metode pengorganisasian Marxisme Leninis.[5][6]

Referensi[sunting | sunting sumber]