Partai Persatuan Solidaritas dan Pembangunan
Partai Persatuan Solidaritas dan Pembangunan ပြည်ထောင်စုကြံ့ခိုင်ရေးနှင့် ဖွံ့ဖြိုးရေးပါတီ | |
---|---|
![]() | |
Singkatan | USDP |
Presiden | Myint Swe (sementara) |
Ketua umum | Khin Yi |
Sekretaris Jenderal | Thet Naing Win |
Juru bicara | Nandar Hla Myint |
Wakil Ketua | Myat Hein, Khin Yi |
Pendiri | Thein Sein |
Dibentuk | 8 Juni 2010 |
Didahului oleh | Asosiasi Persatuan Solidaritas dan Pembangunan |
Kantor pusat | Kotapraja Dekkhinathiri, Naypyidaw |
Ideologi | Nasionalisme Burma[1] Ultranasionalisme[2][3] Konservatisme nasional[4] Konservatisme sosial[5] |
Posisi politik | Kanan jauh[2][6] |
Warna | Hijau |
Kursi dalam Dewan Kebangsaan | 11 / 224 |
Kursi dalam DPR | 30 / 440 |
Kursi dalam DPRD | 38 / 879 |
Menteri Urusan Etnis | 0 / 29 |
Bendera | |
![]() | |
Situs web | |
www | |
Partai Persatuan Solidaritas dan Pembangunan (bahasa Burma: ပြည်ထောင်စုကြံ့ခိုင်ရေးနှင့် ဖွံ့ဖြိုးရေးပါတီ) adalah sebuah partai politik di Myanmar, yang terdaftar pada 8 Juni 2010 oleh Komisi Pemilihan Persatuan dan kini berdiri sebagai partai oposisi terbesar dalam Majelis Persatuan. Parpol tersebut adalah penerus dari bekas organisasi massa pemerintahan junta militer, Asosiasi Persatuan Solidaritas dan Pembangunan. Parpol tersebut dikepalai oleh Presiden Thein Sein sampai 2013, dan markas besarnya berada di Kotapraja Dekkhinathiri, Naypyidaw.[7] Parpol tersebut dikenal karena hubungan dekatnya dengan militer dan sebagian besar pejabat partainya adalah mantan personil militer.[8][9][10]
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ Htet Naing Zaw (21 March 2018). "'You Can Label Us As Nationalist,' USDP Chairman Says". The Irrawaddy.
- ^ a b Khin Moh Moh Lwin and Myo Set Pai (20 November 2020). "Far-right Buddhist nationalist candidates among biggest losers in 2020 election". Myanmar Now. Diakses tanggal 23 November 2020.
- ^ Internal Crisis Group (5 September 2017). "Buddhism and State Power in Myanmar".
- ^ Haynes, Jeffrey (2019). The Routledge Handbook to Religion and Political Parties. Routledge.
- ^ "Coup In Ranks Of Myanmar's Ruling Party Highlights Concern Over Suu Kyi". August 13, 2015.
- ^ "Myanmar is ripe for third-party opposition". Lowy Institute for International Policy. 12 May 2017.
- ^ "Union Solidarity Development Association/ Party". Mizzima News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 25 October 2010.
- ^ San Yamin Aung (8 July 2020). "For Myanmar's Former Ruling Party, Hopes Run High as General Election Nears". The Irrawaddy.
- ^ Hein Myat Soe (14 October 2020). "USDP says military in parliaments necessary to defend charter". Myanmar Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-02-01. Diakses tanggal 2021-04-04.
- ^ Shoon Naing (12 November 2020). "Military-backed opposition rejects election result as Suu Kyi heads for victory". The Sydney Morning Herald.