Madeleine de Scudéry
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2022. |
Lahir | Le Havre, Prancis | 15 November 1607
---|---|
Meninggal | 2 Juni 1701 | (umur 93)
Bahasa | Prancis |
Kebangsaan | Prancis |
Genre | Roman à clef |
Aliran sastra | Précieuses |
Madeleine de Scudéry (15 November 1607 – 2 Juni 1701), seringkali disebut sebagai Mademoiselle de Scudéry, adalah seorang penulis asal Prancis. Karya-karyanya juga menampilkan pengetahuan sejarah kuno komprehensif.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Donawerth, Jane (2004). Selected letters, orations, and rhetorical dialogues. United States: The University of Chicago Press, Ltd., London. hlm. 3. ISBN 0-226-14403-8.
- Artikel ini menyertakan teks dari suatu terbitan yang sekarang berada pada ranah publik: Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Scudéry". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press.
- This article incorporates text from a publication now in the public domain: "Scudéry, Madeleine de". New International Encyclopedia. 20. 1905. hlm. 627–28.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Karya oleh/tentang Madeleine de Scudéry di Internet Archive (pencarian dioptimalkan untuk situs non-Beta)
- The Grand Cyrus, Clelia, and Ibraheem the Illustrious Bassa
- Project Continua: Biography of Madeleine de Scudéry