Yazid bin Abdul Qadir Jawas: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
[revisi tidak terperiksa][revisi terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ibensis (bicara | kontrib)
Membatalkan 2 suntingan by 114.124.145.1 (bicara): Vandal (TW)
Tag: Pembatalan Dikembalikan
Ibensis (bicara | kontrib)
Menolak 4 perubahan teks terakhir (oleh 202.67.32.27, 114.124.145.1 dan Ibensis) dan mengembalikan revisi 17834174 oleh Urang Kamang
Tag: Pengembalian manual
Baris 12: Baris 12:
| death_place =
| death_place =
| death_cause =
| death_cause =
| known = [[Mubalig]], [[Wahabi]], [[pengajar]] dan penerbit
| known = [[Mubalig]], [[ustadz]], [[pengajar]] dan penerbit
| occupation = [[Penulis]], pembina dan pengisi materi [[Radio Rodja]], pembina Pondok Pesantren Minhajus Sunnah di Bogor.
| occupation = [[Penulis]], pembina dan pengisi materi [[Radio Rodja]], pembina Pondok Pesantren Minhajus Sunnah di Bogor.
| title =
| title =
Baris 35: Baris 35:
}}
}}


'''Yazid bin Abdul Qadir Jawas''' (lahir di [[Karanganyar, Kebumen|Kota Karanganyar, Kebumen]]) adalah mubalig di Indonesia. Da'i yang dibesarkan di kota [[Bogor kabupaten|Bogor]] ini dikenal sebagai mubalig yang sangat perhatian dalam menebarkan [[SESAT|Kesesatan]].
'''Yazid bin Abdul Qadir Jawas''' (lahir di [[Karanganyar, Kebumen|Kota Karanganyar, Kebumen]]) adalah mubalig di Indonesia. Da'i yang dibesarkan di kota [[Bogor kabupaten|Bogor]] ini dikenal sebagai mubalig yang sangat perhatian dalam menebarkan [[sunnah]].


== Keilmuan ==
== Keilmuan ==

Revisi per 17 Februari 2021 15.21

Yazid bin Abdul Qadir Jawas
Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas
LahirYazid
Indonesia Karanganyar, Kebumen, Jawa Tengah
Tempat tinggalBogor
Nama lainYazid Jawas, Yazid bin Abdul Qadir Jawas
PekerjaanPenulis, pembina dan pengisi materi Radio Rodja, pembina Pondok Pesantren Minhajus Sunnah di Bogor.
Dikenal atasMubalig, ustadz, pengajar dan penerbit

Yazid bin Abdul Qadir Jawas (lahir di Kota Karanganyar, Kebumen) adalah mubalig di Indonesia. Da'i yang dibesarkan di kota Bogor ini dikenal sebagai mubalig yang sangat perhatian dalam menebarkan sunnah.

Keilmuan

Yazid Jawas menonjol dalam keilmuan sejak usia mudanya. Dia mampu ‪‎menghafal‬ kitab Bulughul Maram karangan Ibnu Hajar Al 'Asqalani. Dia yang sempat bermajlis mendengarkan daurah Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin di Unaizah, juga diizinkan mengikuti ‪kelas‬ khusus di majelis Syaikh Ibnu Al Utsaimin. Sebagaimana dikisahkan oleh murid-murid Yazid Jawas, bahwa dia selalu meluangkan waktu minimal 2 sampai 4 jam setiap harinya atau bahkan lebih dari itu untuk membaca‬ kitab-kitab ilmu Islam.

Aktivitas

Yazid Jawas saat ini membina sebuah pondok pesantren di bilangan Dramaga, Bogor, yaitu pondok pesantren Minhajus Sunnah[1]. Selain sibuk dengan aktivitas mengajar para santri di pondok, dia juga aktif menjadi narasumber di Radio Rodja dan mengisi pengajian rutin dan tabligh akbar di berbagai kota di Indonesia. Bahkan Ustadz Yazid Jawas mengisi pengajian di luar Indonesia, diantaranya pengajian tahunan bagi warga Muslim di Kobe, Jepang,[2] dan juga beberapa kali mengadakan tabligh akbar di Malaysia.[3]

Selain berdakwah lewat ceramah dan tabligh akbar, dia juga aktif menelurkan berbagai karya tulis Islami hingga sekarang.

Karya tulis

  1. Buku "Prinsip Dasar Islam Menurut Al-Qur’an dan As-Sunnah", penerbit Pustaka At-Taqwa
  2. Buku "Jalan Kebahagiaan Keselamatan Keberkahan", penerbit Media Tarbiyah
  3. Buku "Jihad Dalam Syariat Islam dan Penerapannya di Masa Kini", penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi’i
  4. Buku "Waktumu Dihabiskan Untuk Apa?", penerbit Pustaka At-Taqwa
  5. Buku "Panduan Shalat Jum’at Keutamaan Adab", penerbit Pustaka At-Taqwa
  6. Buku "Sebaik-Baik Amal Adalah Shalat", penerbit Pustaka At-Taqwa
  7. Buku "Sifat Wudhu dan Shalat Nabi", penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi’i
  8. Buku "Syarah Aqidah Wasithiyah Prinsip Aswaja", penerbit Media Tarbiyah
  9. Buku "Istiqamah Konsekuen Konsisten Menetapi Jalan Ketaatan", penerbit Pustaka At-Taqwa
  10. Buku "Haramnya Darah Seorang Muslim", penerbit Media Tarbiyah
  11. Buku "Taubat Kewajiban Seumur Hidup", penerbit Media Tarbiyah
  12. Buku "Prinsip-Prinsip Aqidah Ahlus Sunnah Wal Jamaah", penerbit Pustaka At-Taqwa
  13. Buku "Jihad Dalam Syari'at Islam", penerbit Pustaka At-Taqwa
  14. Buku "Panduan Keluarga Sakinah", penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi’i
  15. Buku "Ritual Sunnah Setahun", penerbit Media Tarbiyah
  16. Buku "Kiat-Kiat Islam Mengatasi Kemiskinan", penerbit Pustaka At-Taqwa
  17. Buku "Kupas Tuntas Memahami Kalimat Syahadat", penerbit Media Tarbiyah
  18. Buku "Fiqih Shalat Berdasarkan Al-Quran dan As-Sunnah", penerbit Media Tarbiyah
  19. Buku "Sifat Shalawat Nabi", penerbit Salwa Press
  20. Buku "Mulia Dengan Manhaj Salaf", penerbit Pustaka At-Taqwa
  21. Buku "Syarah Kitab Tauhid", penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi'i
  22. Buku "Syarah Aqidah Ahlus Sunnah wal Jama'ah", penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi'i
  23. Buku "Syarah Arba'in An Nawawi", penerbit Pustaka Imam Asy-Syafi'i
  24. Buku "Hukum Lagu, Musik dan Nasyid", penerbit Pustaka At-Taqwa
  25. Buku "Adab & Akhlak Penuntut Ilmu", penerbit Pustaka At-Taqwa
  26. Buku "7 Wasiat Nabi ﷺ Kepada Abu Dzarr رضي الله عنه", penerbit Pustaka At-Taqwa

Referensi

  1. ^ Profil PP Minhajus Sunnah, Direktori Sekolah Islam
  2. ^ Kumpulan rekaman dauroh Kobe, Blog Moslemsunnah.
  3. ^ Kumpulan rekaman dauroh Malaysia, Blog Salafiyunpad

Pranala luar

  1. (Indonesia) "Siapa Sebenarnya Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas" Ayat-Kursi.com
  2. (Arab) Profil Yazid bin Abdul Qadir Jawas, IslamHouse.Com