Kassel: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
Baris 22: Baris 22:
|Partei = SPD
|Partei = SPD
}}
}}
'''Kassel''' (dilafalkan: {{IPA|ˈkasəl}}; sampai tahun [[1926]] secara resmi ''Cassel'') adalah kota terbesar di [[Hessen]] bagian utara, [[Jerman]]. Kassel berada di [[Sungai Fulda]], salah satu [[sungai]] yang membentuk [[sungai Weser]]. Kota ini merupakan [[ibukota]] [[Regierungsbezirk Kassel]] dan juga [[Kassel (distrik)|distrik yang bernama sama]]. Sejak tahun [[1971]], Kassel sudah memiliki sebuah [[Universitas Kassel|perguruan tinggi]].
'''Kassel''' (dilafalkan: {{IPA|ˈkasəl}}; sampai tahun [[1926]] secara resmi ''Cassel'') adalah kota terbesar di [[Hessen]] bagian utara, [[Jerman]]. Kassel berada di [[Sungai Fulda]], salah satu [[sungai]] yang membentuk [[sungai Weser]]. Kota ini merupakan [[ibu kota]] [[Regierungsbezirk Kassel]] dan juga [[Kassel (distrik)|distrik yang bernama sama]]. Sejak tahun [[1971]], Kassel sudah memiliki sebuah [[Universitas Kassel|perguruan tinggi]].


== Kota kembar ==
== Kota kembar ==

Revisi per 5 Juni 2019 03.02

Kassel
Lambang kebesaran Kassel
Letak Kassel
Peta
NegaraJerman
Negara bagianHessen
WilayahKassel
KreisDistrik perkotaan
Pemerintahan
 • MayorBertram Hilgen (SPD)
Luas
 • Kota107 km2 (41 sq mi)
Ketinggian
167 m (548 ft)
Populasi
 (2013-12-31)[1]
 • Kota194.087
 • Kepadatan1,800/km2 (4,700/sq mi)
 • Metropolitan
450.000
Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)
Kode pos
34001–34134
Kode area telepon0561
Pelat kendaraanKS
Situs webwww.stadt-kassel.de

Kassel (dilafalkan: ˈkasəl; sampai tahun 1926 secara resmi Cassel) adalah kota terbesar di Hessen bagian utara, Jerman. Kassel berada di Sungai Fulda, salah satu sungai yang membentuk sungai Weser. Kota ini merupakan ibu kota Regierungsbezirk Kassel dan juga distrik yang bernama sama. Sejak tahun 1971, Kassel sudah memiliki sebuah perguruan tinggi.

Kota kembar

  1. ^ "Die Bevölkerung der hessischen Gemeinden". Hessisches Statistisches Landesamt (dalam bahasa German). September 2014.