Minuman: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Khris249 (bicara | kontrib)
Menolak 4 perubahan teks terakhir (oleh Indrak01, HsfBot dan 158.140.191.79) dan mengembalikan revisi 13789590 oleh HsfBot
Baris 40: Baris 40:


* Minuman dingin
* Minuman dingin
**[[Cendol]]
** [[Cendol]]
**[https://www.masakanindonesia.xyz/2018/07/es-dawet-siwalan-khas-kota-tuban.html Es Dawet Siwalan]
** [https://www.masakanindonesia.xyz/2018/03/es-pisang-ijo-makassar.html Es Pisang Ijo]
** [https://www.masakanindonesia.xyz/2018/03/es-goyobod-bandung.html Es Goyobod Bandung]
**[https://www.masakanindonesia.xyz/2018/08/resep-es-sop-buah-khas-kota-cirebon.html Sop Buah Cirebon]
** [[Es teler]]
** [[Es teler]]
** [[bir pletok|Bir Pletok]]
** [[bir pletok|Bir Pletok]]
Baris 59: Baris 55:
{{Wikiquote}}
{{Wikiquote}}
{{Commons|Beverages|Drink}}
{{Commons|Beverages|Drink}}
{{Cookbook|Beverages}}

* [http://ec.europa.eu/health-eu/my_lifestyle/alcohol/index_en.htm Health-EU Portal - Alcohol]
* [http://ec.europa.eu/health-eu/my_lifestyle/alcohol/index_en.htm Health-EU Portal - Alcohol]
* [http://www.webtender.com/ The Webtender - Cocktail & Mixed Drink Recipes and Bartending Guide]
* [http://www.webtender.com/ The Webtender - Cocktail & Mixed Drink Recipes and Bartending Guide]
Baris 65: Baris 61:
* [http://www.perpamsi.org/ Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (Perpamsi)]
* [http://www.perpamsi.org/ Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (Perpamsi)]
* [http://www.pom.go.id/ Badan Pengawasan Obat dan Makanan (POM) Republik Indonesia]
* [http://www.pom.go.id/ Badan Pengawasan Obat dan Makanan (POM) Republik Indonesia]
* [https://www.masakanindonesia.xyz/ Masakan Tradisional Indonesia]


[[Kategori:Minuman| ]]
[[Kategori:Minuman| ]]

Revisi per 16 September 2018 07.51

Jus jeruk
Minuman berkarbonasi
Secangkir kopi

Minuman umumnya menunjuk kepada cairan yang ditelan. Kata ini kadang dipakai di pengertian yang lebih sempit untuk menunjuk ke minuman beralkohol.

Pada umumnya manusia mengonsumsi air putih yang bersih, jernih, dan steril sebagai minuman utama untuk dikonsumsi dan juga baik untuk kesehatan. Langkah mensterilkan air pada umumnya terbagi tiga yakni:

  • ozonisasi yakni proses pengolahan air dengan menggunakan ozon yang lazim dilakukan oleh perusahaan-perusahaan air minum dalam kemasan berskala besar
  • Dengan menggunakan sinar ultra violet sebagaimana digunakan oleh usaha depot air minum isi ulang
  • Merebusnya, lazim digunakan di rumah tangga-rumah tangga di Indonesia

Selain minuman yang dimaksud, juga hidangan minuman yang beraneka ragam yang disajikan baik dalam acara-acara resmi, rihat atau break, ataupun acara santai, baik di rumah bersama keluarga maupun di pertemuan-pertemuan. Masing masing suku bangsa memiliki minuman khas masing-masing.

Minuman yang lazim disajikan antara lain:

Minuman khas Indonesia

Pranala luar