Grigoraş Dinicu
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | 3 April 1889 Bukares |
Kematian | 28 Maret 1949 (59 tahun) Bukares |
Penyebab kematian | Kanker laring |
Data pribadi | |
Pendidikan | National University of Music Bucharest (en) |
Kegiatan | |
Pekerjaan | komponis, fiddler (en) , pemain biola |
Instrumen | Biola dan fiddle (en) |
Grigoraş Dinicu (3 April 1889 – 28 Maret 1949) adalah komponis dan pemain violin Rumania. Ia terkenal atas permainannya "Hora staccato" (1906). Jascha Heifetz menyatakan bahwa Grigoraş Dinicu adalah pemain violin terbaik yang pernah ia temui. Pada tahun 1930-an, ia terlibat dalam gerakan politik bangsa Rom.
Ia meninggal dunia di kota Bukares.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Andrew Lamb: "Grigoraş Dinicu", Grove Music Online ed. L. Macy (Accessed November 13, 2005), (subscription access) Diarsipkan 2008-05-16 di Wayback Machine.
- The Concise Edition of Baker's Biographical Dictionary of Musicians, 8th ed. Revised by Nicolas Slonimsky. New York, Schirmer Books, 1993. ISBN 0-02-872416-X