Daftar peserta Boys 24

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Boys 24 adalah sebuah acara realitas Korea Selatan.

Di episode kedua, yang ditayangkan pada 25 Juni 2016, 49 peserta dibagi menjadi 7 unit. Setiap unit terdiri dari 7 peserta. Berikut adalah nama dimuat berdasarkan pengaturan yang sesuai dan situs resmi dari Mnet.[1]

  Peserta terpilih

Unit Biru[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Shin Kyuhyun 신규현 (1995-01-19)19 Januari 1995 Tereliminasi di babak Seleksi Unit Final.
Kim Taeyeon 김태연 (1996-11-15)15 November 1996 Tereliminasi di Kontes Unit Kedua.
Yoo Jonghyuk 유종혁 (1997-02-19)19 Februari 1997
Kim Taedong 김태동 (1997-11-07)7 November 1997

Unit Putih[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Park Doha 박도하 27 Maret 1992 Pemimpin unit
Yoo Young Doo 유영두 (1992-04-01)1 April 1992
Hwang Inho 황인호 (1993-06-21)21 Juni 1993 Unit Biru
Tereliminasi di Kontes Unit Kedua.
Kembali masuk di episode 6.
Choi Jaehyun 최재현 (1995-07-25)25 Juli 1995
Lee Haejoon 이해준 (1995-08-16)16 Agustus 1995
Kim Jinseob 김진섭 (1996-01-03)3 Januari 1996
Lee Kwanghyun 이광현 (1998-07-23)23 Juli 1998 Tereliminasi di babak Seleksi Unit Final.
Park Joonseo 박준서 (2001-12-28)28 Desember 2001 Tereliminasi di laga kebangkitan.

Unit Ungu[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Shim Yeonseok 심연석 (1992-09-15)15 September 1992 Tereliminasi di Kontes Unit Pertama.
Lee Sangwook 이상욱 (1993-04-14)14 April 1993
Cho Yoonhyung 조윤형 (1996-08-06)6 Agustus 1996
Park Yoonsol 박윤솔 (1996-10-21)21 Oktober 1996 Tereliminasi di babak Seleksi Unit Final.
Kim Hyunjin 김현진 (1996-11-15)15 November 1996 Tereliminasi di Kontes Unit Pertama.

Unit Langit[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Kim Soohan 김수한 (1993-01-08)8 Januari 1993 Tereliminasi di Seleksi Unit Final.
Isaac 아이젝 (1994-12-12)12 Desember 1994
Lee Insoo 이인수 (1996-01-16)16 Januari 1996 Unit Biru
Tereliminasi di Kontes Unit Kedua.
Kembali masuk di episode 6 dan tereliminasi di laga kebangkitan.
Lee Hwayoung 이화영 (1996-02-01)1 Februari 1996
Park Yongkwon 박용권 (1996-05-22)22 Mei 1996
Kim Yonghyun 김용현 (1996-09-13)13 September 1996 Pemimpin unit sampai babak Seleksi Unit Final
Lee Woojin 이우진 (1996-11-22)22 November 1996
Kim Sangmin 김상민 (1996-12-22)22 Desember 1996 Pemimpin unit sejak Kontes Unit Pertama

Unit Merah[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Jung Yeontae 정연태 (1992-07-06)6 Juli 1992 Unit Ungu
Tereliminasi di Kontes Unit Pertama.
Kembali masuk di episode 6.
Tereliminasi di episode terakhir.
Namgoong Won 남궁원 (1993-06-14)14 Juni 1993 Tereliminasi di laga kebangkitan.
Tak Jinkyu 탁진규 (1994-02-01)1 Februari 1994 Tereliminasi di episode terakhir.
Han Hyunwook 한현욱 (1994-09-26)26 September 1994
Kim Sunghyun 김성현 (1996-03-16)16 Maret 1996
Jin Sungho 진성호 (1994-07-18)18 Juli 1994 Pemimpin unit
Tereliminasi di episode terakhir.
Yang Heechan 양희찬 (1999-07-31)31 Juli 1999 Tereliminasi di babak Seleksi Unit Final.
Alex Moon 알렉스 문 (2002-07-02)2 Juli 2002 Tereliminasi di episode terakhir.

Unit Hijau[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Koh Jihyung 고지형 (1995-03-23)23 Maret 1995
Choi Chanyi 최찬이 (1995-06-14)14 Juni 1995
Jung Minhwan 정민환 (1995-07-26)26 Juli 1995
Lee Inpyo 이인표 (1995-08-14)14 Agustus 1995 Pemimpin unit
Kang San 강산 (1997-10-28)28 Oktober 1997
Chae Hochul 채호철 (1997-11-08)8 November 1997 Unit Biru
Tereliminasi di babak Kontes Unit Kedua.
Kembali masuk di episode 6.
Park Wooyoung 박우영 (1998-01-24)24 Januari 1998 Tereliminasi di laga kebangkitan.
Shin Jinkyu 신진규 (2001-05-31)31 Mei 2001 Tereliminasi di babak Seleksi Unit Final.

Unit Kuning[sunting | sunting sumber]

Peserta Tanggal Lahir Catatan
Nama Hangul
Lee Rowoon 이로운 (1993-09-15)15 September 1993 Pemimpin unit sejak Kontes Unit Pertama
Choi Sunghwan 최성환 (1994-06-30)30 Juni 1994
Oh Jinsuk 오진석 (1995-01-07)7 Januari 1995 Pemimpin unit sampai babak Seleksi Unit Final
Kim Hongin 김홍인 (1995-09-04)4 September 1995
Shin Jaemin 신재민 (1996-06-08)8 Juni 1996
Lee Changmin 이창민 (1997-02-19)19 Februari 1997 Unit Ungu
Tereliminasi di babak Kontes Unit Pertama.
Kembali masuk di episode 6.
Jung Kiseok 정기석 (1997-05-02)2 Mei 1997 Tereliminasi di babak Seleksi Unit Final.
David Shin 데이비드 신 (1997-12-16)16 Desember 1997 Tereliminasi di laga kebangkitan.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Profile Details". Mnet - Boys 24. Diakses tanggal June 2016.  [pranala nonaktif permanen]