Daftar bangunan tertinggi di Balikpapan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Berikut ini adalah daftar bangunan tertinggi di Kota Balikpapan.

Pemandangan Kota Balikpapan di tahun 2018.

Bangunan tertinggi[sunting | sunting sumber]

Menurut tinggi[sunting | sunting sumber]

Berikut ini daftar bangunan tertinggi di Kota Depok menurut tinggi bangunan, berdasarkan standar Council on Tall Buildings and Urban Habitat (CTBUH) dan Emporis. Tanda ≈ menunjukkan perkiraan tinggi bangunan dan bukan tinggi yang pasti.

Peringkat Nama gedung Tinggi Lantai Tahun Catatan
1 Borneo Bay City ≈103 m 25 2019 [1]
2 Hotel Menara Bahtera ≈80 m 21 - [2]
3 Grand Sudirman – Panin Tower ≈74 m 17 2010 Data CTBUH.[3] Data tahun "2010" berasal dari Emporis dengan nama "Grand Sudirman Balikpapan Office Park", data tersebut menyebut tingginya sekitar 70 meter.[4]
4 Aston Balikpapan Tower 1 ≈72 m 19 - [5]
Aston Balikpapan Tower 2 ≈72 m 19 - [6]
5 Grand Sudirman Hotel ≈70 m 17 2010 [7]
Grand Sudirman Apartment ≈70 m 17 2010 [8]
6 Swiss-Belhotel Balikpapan ≈64 m 17 2012 [9]
7 Ruby Tower Apartment ≈53 m 13 2008 [10]
8 Novotel Hotel Balikpapan ≈45 m 11 2005 [11]
9 Gran Senyiur ≈41 m 10 - [12]

Menurut lantai[sunting | sunting sumber]

Berikut ini adalah daftar gedung tertinggi di kota Balikpapan menurut lantai, berdasarkan standar Emporis menurut data Skyscrapercity Forum Indonesia.[13]

Peringkat Nama Gedung Jumlah lantai
Balikpapan
1 Apartement Pertamina 24
2 Menara Bahtera Hotel Apartment 21
3 Aston Balikpapan Hotel Apartment I 19
4 Aston Balikpapan Hotel Apartment II 19
5 Panin Tower Office 17
6 Swiss Belhotel Balikpapan 17
7 Pentapolis Apartment Hotel I 14
8 The New Benakutai Hotel Apartment 12
9 Grand Jatra E Walk Mall Apartment 12
10 Ruby Apartment 12
11 Platinum Hotel 12

Lainnya[sunting | sunting sumber]

Berikut ini adalah daftar gedung tertinggi selain standar Emporis di kota Balikpapan menurut data Skyscrapercity Forum Indonesia.


Peringkat Nama Gedung Jumlah lantai
1 Tamansari Skylounge Apartment Hotel I 11
2 Novotel Balikpapan 11
3 Gran Senyiur Hotel 10
4 Whiz Prime Hotel 10
5 Gedung Parkir Menara Bahtera 10
6 HER Hotel Trade Center 10
7 Bank Mandiri 10
8 Gedung Parkir Klandasan 8
9 Grand Tiga Mustika Hotel 8
10 Kantor BRI 8
11 Bank Danamon 8
12 RSUD Dr.Kanujoso Djatiwibowo 8
13 Maxone Hotel 8
14 Hotel Blue Sky 7
15 Siloam Hospital 7

Sedang dibangun[sunting | sunting sumber]

Berikut ini adalah daftar gedung tertinggi yang sedang dibangun di kota Balikpapan berdasarkan standar Emporis menurut data Skyscrapercity Forum Indonesia.[14]

Peringkat Nama Gedung Jumlah lantai
1 Pullman Hotel & Mall 25
2 Pertamina Apartment Unit V Refinery II 24
3 Pertamina Apartment Unit V Refinery III 24
4 Pertamina Apartment Unit V Refinery IV 24
5 Borneo Bay City Residences I-VI 23
6 Harris Harbour Hotel 20
7 Batiqa Hotel 12
8 Vista Verde Residences I 12

Dalam tahap proposal[sunting | sunting sumber]

Peringkat Nama Gedung Jumlah lantai
1 Balikpapan City Centre Apartment I 35
2 Balikpapan City Centre Apartment II 35
3 Balikpapan City Centre Apartment III 35
4 Balikpapan City Centre Apartment IV 35
5 BRI Balikpapan Office Hotel 25
6 Balikpapan City Centre Office I 24
7 Balikpapan City Centre Office II 24
8 Paradiso Residences I 16
9 Paradiso Residences II 16
10 Paradiso Residences III 16

Daftar gedung tertinggi lain yang sedang dibangun di kota Balikpapan[sunting | sunting sumber]

Peringkat Nama Gedung Jumlah lantai
Balikpapan
1 Tamansari Skylounge Apartment Hotel B 11
2 Tamansari Skylounge Apartment Hotel C 11
3 Horison Batakan Height I 11
4 Horison Batakan Height II 11
5 Harris Hotel 11
6 Southern Residential 11
7 Citra City Apartment I 11
8 Citra City Apartment II 11
9 Citra City Apartment III 11
10 Vista Verde Residences II 10

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Borneo Bay City". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  2. ^ "Hotel Menara Bahtera". Council on Tall Buildings and Urban Habitat. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  3. ^ "Panin Tower". Council on Tall Buildings and Urban Habitat. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  4. ^ "Grand Sudirman Balikpapan Office Park". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  5. ^ "Aston Balikpapan Tower 1". Council on Tall Buildings and Urban Habitat. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  6. ^ "Aston Balikpapan Tower 2". Council on Tall Buildings and Urban Habitat. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  7. ^ "Grand Sudirman Balikpapan Hotel". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  8. ^ "Grand Sudirman Balikpapan Apartment". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  9. ^ "Swiss-Belhotel Balikpapan". Council on Tall Buildings and Urban Habitat. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  10. ^ "Ruby Tower Apartment". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  11. ^ "Hotel Novotel Balikpapan". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  12. ^ "Gran Senyiur". Emporis. Diakses tanggal 13 November 2021. 
  13. ^ http://www.skyscrapercity.com/showthread.php?t=1790639
  14. ^ http://www.skyscrapercity.com/forumdisplay.php?f=489