Lompat ke isi

Celurut gigi putih ussuri

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Celurut gigi putih Ussuri[1]
Crocidura lasiura Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Risiko rendah
IUCN41327 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
FilumChordata
KelasMammalia
OrdoEulipotyphla
FamiliSoricidae
GenusCrocidura
SpesiesCrocidura lasiura Edit nilai pada Wikidata
Dobson, 1890
Distribusi

Persebaran celurut gigi putih Ussuri

Celurut gigi putih Ussuri (Crocidura lasiura) adalah sebuah spesies celurut yang ditemukan di daratan utama Asia Timur Laut. Spesies tersebut adalah spesies umum dan tersebar, dan merupakan salah satu celurut terbesar yang ditemukan di wilayah tersebut, dengan berat dewasa 14-25 gram. Spesies tersebut tak sama dengan spesies kerabat celurut Ussuri (Sorex mirabilis).

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Hutterer, Rainer (16 November 2005). Wilson, D. E., and Reeder, D. M. (eds), ed. Mammal Species of the World (edisi ke-3rd edition). Johns Hopkins University Press. hlm. 236–237. ISBN 0-8018-8221-4. 
  2. ^ Cassola, F. (2016). "Crocidura lasiura". 2016: e.T41327A115178387. doi:10.2305/IUCN.UK.2016-3.RLTS.T41327A22308395.en. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Templat:Eulipotyphla


Templat:Whitetoothed-shrew-stub