Aristofanes dari Bizantium

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Aristophanes of Byzantium
Lahirsekitar 257 SM
Byzantium
Meninggalsekitar 185/180 SM
Alexandria

Aristophanes dari Bizantium (Yunani: Ἀριστοφάνης ὁ Βυζάντιος; c. 257—ca. 185/180 SM) adalah seorang cendekiawan, kritikus dan ahli tata tulis Yunani Helenistik, yang dikenal karena karyanya dalam kajian Homerik, selain juga karya tentang para pengarang klasik lain seperti Pindar dan Hesiod. Lahir di Bizantium pada sekitar tahun 257 SM, ia kemudian pindah ke Aleksandria dan belajar di bawah bimbingan Zenodotus, Callimachus, dan Dionysius Iambus. Ia menggantikan Eratosthenes sebagai kepala pustakawan dari Perpustakaan Aleksandria pada usia enam puluh tahun.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Sumber[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Didahului oleh:
Eratosthenes
Kepala Perpustakaan Aleksandria Diteruskan oleh:
Aristarchus dari Samothrace?