André Michel (sutradara)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

André Michel
Lahir20 Februari 1910
Paris, Prancis
Meninggal5 Juni 1989(1989-06-05) (umur 79)
PekerjaanSutradara, penulis naskah
Tahun aktif1947-1983

André Michel (20 Februari 1910 – 5 Juni 1989) adalah seorang sutradara dan penulis naskah asal Prancis. Ia menyutradarai 15 film antara 1947 dan 1983. Ia adalah ayah dari novelis Natacha Michel yang juga merupakan aktivis politik dan militan. Pada 1962, ia adalah anggota juri di Festival Film Internasional Berlin ke-12.[1]

Filmografi pilihan[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "12th Berlin International Film Festival: Juries". berlinale.de. Diakses tanggal 1 February 2010. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]


Templat:France-film-director-stub