Łódź

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Łódź
Łódź - Panorama kota di malam hari
Łódź - Panorama kota di malam hari
Bendera Łódź
Lambang kebesaran Łódź
Motto: 
Ex navicula navis (From a boat, a ship)
Negara Polandia
ProvinsiŁódź
Powiatkabupaten
Hak Kota1423
Pemerintahan
 • Wali kotaHanna Zdanowska
Luas
 • Kota293,25 km2 (113,22 sq mi)
Ketinggian
162−278 m (−750 ft)
Populasi
 (2009)
 • Kota742.387
 • Kepadatan2,5/km2 (6,6/sq mi)
 • Metropolitan
1.428.600
Zona waktuUTC+1 (CET)
 • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST)
Kode pos
90-001 s.d. 94–413
Kode area telepon+48 42
Pelat kendaraanEL
Situs webhttp://www.uml.lodz.pl/

Łódź (diucapkan: [[Media:Pl-Łódź-3.ogg|ˈwudʑ̥]], Jerman: Lodsch) adalah kota terbesar kedua (jumlah penduduk 776,297 pada 2004) Polandia. Kota ini terletak di pusat negara dan merupakan ibu kota Provinsi Łódź. Dalam bahasa Polandia, kata ini juga berarti 'perahu'.

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Łódź sebagai kota pertanian[sunting | sunting sumber]

Łódź pertama kali muncul dalam catatan tertulis dalam dokumen yang memberikan desa Łodzia kepada para uskup Włocławek pada 1332. Pada 1423 Raja Władysław Jagiełło memberikan hak-hak kota kepada desa Łódź. Sejak saat itu hingga abad ke-18 kota itu tetap merupakan sebuah pemukiman kecil di jalur perdagangan antara Masovia dan Silesia. Pada abad ke-16 kota itu dihuni oleh kurang dari 800 penduduk, yang kebanyakan bekerja di tanah pertanian gandum di dekatnya.

Ketika pembagian Polandia yang kedua kali pada 1793 Łódź ditempatkan di bawah administrasi Prusia dengan namanya yang baru dalam bahasa Jerman, Lodsch. Pada 1798 orang-orang Prusia menasionalisasi kota itu dan kota itu kehilangan statusnya sebagai kota para uskup dari Kuyavia. Pada 1806 kota itu digabungkan dengan Kepangeranan Warsawa dan pada 1815 menjadi bagian dari Kongres Polandia yang dikontrol Rusia.

Łódź sebagai kota industri[sunting | sunting sumber]

Pada 1820 Stanisław Staszic memulai gerakan untuk mengubah kota kecil itu menjadi pusat industri yang modern.

Jumlah penduduk dalam sejarah[sunting | sunting sumber]

Manufaktura

1793: 190
1806: 767
1830: 4.300
1850: 15.800
1880: 77.600
1905: 343.900
1925: 538.600
1990: 850.000
2003: 781.900

Orang-orang terkenal dari Łódź[sunting | sunting sumber]

Orang-orang terkenal yang dilahirkan atau bekerja di Łódź antara lain:

Peringatan Rubenstein di Lodz
Lapangan Kosciszko di Lodz
Jalan Piotrkowska
Jalan Piotrkowska
Jalan Piotrkowska

Yang lainnya lagi adalah:

Wali kota[sunting | sunting sumber]

Olahraga[sunting | sunting sumber]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]