Pembicaraan:Kontribusi

Konten halaman tidak didukung dalam bahasa lain.
Bagian baru
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
ProyekWiki Disambiguasi
Ikon ProyekWikiHalaman ini merupakan bagian dari ProyekWiki Disambiguasi, sebuah kolaborasi untuk untuk membuat struktur dan mengatur semua halaman disambiguasi/pengalihan di Wikipedia. Anda diundang untuk berpartisipasi dalam proyek ini dengan bergabung bersama pengguna lain di halaman ProyekWiki Disambiguasi.
 

Shalawat Nariyah[sunting sumber]

Shalawat Nariyah adalah sebuah album ke-1 sholawat karya Wafiq Azizah yang dirilis pada tahun 1999. Album ini merupakan album religi terlaris sepanjang sejarah musik Indonesia. Album ini memuat 10 lagu pilihan. Lagu utamanya "Shalawat Nariyah & 25 Nabi". Lagu tersebut diputar distasiun lokal "TVRI" .Album perdana Wafiq Azizah yang bertajuk 25 Nabi/Shalawat Nariyah bergenre Pop Qasidah Anak Anak ini sukses di pasaran, dan album ini di aransemen oleh Jhohanes Purba & Oetje F. Tekol.

Daftar lagu[sunting sumber]

01 25 Nabi 02 Ya Rabbi Shalli 03 Shalawat Badar 04 Shalawat Nabi (Ver. Balita) 05 Kata Mulia 06 Sifat-Sifat Allah 07 Rukun Islam & Iman 08 Shalawat Nabi (Ver. Anak2) 09 Shalawat Salam 10 Shalawat Nariyah