Lompat ke isi

Zaitsevia tsushimana

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Zaitsevia tsushimana
Zaitzevia tsushimana Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KerajaanAnimalia
FilumArthropoda
KelasInsecta
OrdoColeoptera
FamiliElmidae
GenusZaitzevia
SpesiesZaitzevia tsushimana Edit nilai pada Wikidata

Zaitzevia tsushimana adalah kumbang kecil tak bersayap dalam keluarga Elmidae. Spesies ini ditemukan di Prefektur Nagasaki Jepang.[1]

Deskripsi[sunting | sunting sumber]

Kepala spesies ini berwarna hitam dan elytra biasanya juga berwarna hitam tetapi juga dapat memiliki rona ungu dan coklat. Cakar dan bagian mulutnya berwarna coklat, dan permukaan bagian bawahnya berwarna coklat tua.

Spesies ini paling mirip dengan Zaitzevia rivalis, tetapi dapat dibedakan dari tubuhnya yang lebih kecil, scutellum berbentuk segitiga, dan elytranya yang jarang bergerigi.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Zaitzevia tsushimana Nomura, 1963". www.gbif.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-10-27. 
  2. ^ Jung, Sang Woo; Jäch, Manfred A.; Bae, Yeon Jae (2014-04-03). "Review of the Korean Elmidae (Coleoptera: Dryopoidea) with descriptions of three new species". Aquatic Insects (dalam bahasa Inggris). 36 (2): 93–124. doi:10.1080/01650424.2015.1046457. ISSN 0165-0424.