Wilhelm Karl, Adipati Urach

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Wilhelm Karl
Adipati Urach
Berkuasa17 Juli 1869 – 24 Maret 1928
PendahuluPangeran Wilhelm
PenerusPangeran Karl Gero
Raja terpilih Lituania
Berkuasa11 Juli – 2 November 1918
Informasi pribadi
Kelahiran(1864-05-30)30 Mei 1864
Monako
Kematian24 Maret 1928(1928-03-24) (umur 63)
Rapallo, Kerajaan Italia
Pemakaman
Ludwigsburg Palace Church
WangsaWürttemberg
Nama lengkap
Wilhelm Karl Florestan Gero Crescentius
AyahWilhelm, Adipati Urach Pertama
IbuPutri Florestine dari Monako
PasanganAdipati Wanita Amalie dari Bavaria
Putri Wiltrud dari Bavaria
AnakPutri Marie-Gabriele
Putri Elizabeth
Putri Karola
Pangeran Wilhelm
Karl Gero, Adipati Urach
Putri Margarete
Pangeran Albrecht
Pangeran Eberhard
Putri Mechtilde

Pangeran Wilhelm dari Urach, Graf Württemberg, Adipati Urach Kedua (Wilhelm Karl Florestan Gero Crescentius; bahasa Jerman Fürst Wilhelm von Urach, Graf von Württemberg, 2. Herzog von Urach; 30 Mei 1864 – 24 Maret 1928) adalah seorang pangeran Jerman yang terpilih sebagai Raja Lituania dengan nama Mindaugas II pada 11 Juli 1918. Namun, ia tidak pernah naik tahta karena pemerintah Jerman menyatakan pemilihan tersebut tidak sah;[1] undangan tersebut kemudian dibatalkan pada November 1918. Dari 17 Juli 1869 hingga kematiannya ia adalah kepala Wangsa Württemberg cabang Urach.

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Holborn, Hajo (1982). A history of Modern Germany. Princeton University Press. hlm. 429. ISBN 0-691-00797-7. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]