Lompat ke isi

Uang kertas peso Filipina

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Uang kertas peso Filipina diterbitkan oleh Bangko Sentral ng Pilipinas (Bank Sentral Filipina) untuk diedarkan di Filipina. Jumlah terkecil alat pembayaran sah yang beredar luas adalah ₱20 dan yang terbesar adalah ₱1000. Sisi depan setiap uang kertas menampilkan orang-orang terkemuka beserta bangunan, dan peristiwa dalam sejarah negara, sedangkan sisi sebaliknya menggambarkan bangunan terkenal dan hewan.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]