Tirumala septentrionis
Tampilan
Tirumala septentrionis
| |
---|---|
Taksonomi | |
Galat Lua: callParserFunction: function "Template" was not found. | |
Spesies | Tirumala septentrionis (Butler, 1874) |
Tata nama | |
Protonim | Tellervo septentrionis |
Tirumala septentrionis atau harimau biru tua, adalah kupu-kupu danaid yang ditemukan di anak benua India dan Asia Tenggara.[1][2]
Deskripsi
[sunting | sunting sumber]Tirumala septentrionis mirip dengan Tirumala limniace, tetapi cukup jelas untuk dibedakan terutama sayapnya. Sayap septentrionis mempunyai lebar 80–115 mm. Bagian bawah umumnya lebih gelap, dan puncak sayap depan serta warna dasar sayap belakang tidak berwarna coklat keemasan seperti limniace.[3][4]
Habitat
[sunting | sunting sumber]Kupu-kupu ini hidup di Pegunungan Himalaya dari Simla, Sikkim, hingga Assam, Myanmar, Kamboja, dan Asia Tenggara; Odisha; Benggala Barat, India selatan, Ghat Barat dan Nilgiri; Sri Lanka.[1][2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b Varshney, R.K.; Smetacek, Peter (2015). A Synoptic Catalogue of the Butterflies of India. New Delhi: Butterfly Research Centre, Bhimtal & Indinov Publishing. hlm. 151. doi:10.13140/RG.2.1.3966.2164. ISBN 978-81-929826-4-9.
- ^ a b Savela, Markku. "Tirumala septentrionis (Butler, 1874)". Lepidoptera and Some Other Life Forms. Diakses tanggal July 3, 2018.
- ^ Artikel ini mengandung teks dari suatu publikasi yang sekarang berada di domain publik: Bingham, Charles Thomas (1907). Fauna of British India. Butterflies Vol. 2. Taylor & Francis. hlm. 17.
- ^ Artikel ini mengandung teks dari suatu publikasi yang sekarang berada di domain publik: Moore, Frederic (1890–1892). Lepidoptera Indica. Vol. I. London: Lovell Reeve and Co. hlm. 34–36.