Terusan Garonne

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Canal latéral à la Garonne
Terusan Garonne di Puybarban, Departemen Gironde
Spesifikasi teknis
Panjang193 km
Panjang kapal maksimum3.065 m (10.056 ft)
Lintang maksimum580 m (1.900 ft)
Jumlah pintu air53
Ketinggian maksimum dpl128 m (420 ft)
Ketinggian minimum dpl0 m (0 ft)
Sejarah
DirestorasiPada tahun 1970an, pintu air diperpanjang menjadi 38m
Geografi
Titik awalToulouse
Titik akhirCastets-en-Dorthe
Koordinat awal43°36′42″N 1°25′06″E / 43.61156°N 1.41827°E / 43.61156; 1.41827
Koordinat akhir44°33′50″N 0°09′20″W / 44.56387°N 0.15546°W / 44.56387; -0.15546
Terhubung denganCanal de Brienne, Canal du Midi, Canal de Montech, Garonne, Tarn

Canal de Garonne, sebelumnya dikenal dengan nama Canal latéral à la Garonne, adalah sebuah terusan yang dibangun pada pertengahan abad ke-19 dan menghubungkan kota Toulouse dengan Castets-en-Dorthe. Jalur ke kota Bordeaux kemudian diteruskan oleh sungai Garonne. Terusan ini sendiri merupakan kelanjutan dari Canal du Midi yang menghubungkan Laut Tengah dengan kota Toulouse. Seluruh perairan ini membentuk Canal des Deux Mers yang menghubungkan Laut Tengah dengan Samudra Atlantik.

Perairan di terusan ini memiliki lebar 18 meter. Di terusan ini terdapat 53 pintu air. Rancangan kedalamannya adalah dua meter.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]