Story:Rumah Ba'anjung Gajah Baliku

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Gajah Baliku
Rumah Ba'anjung Gajah Baliku adalah salah satu jenis rumah Baanjung yaitu rumah tradisional suku Banjar (disebut rumah Banjar) di Kalimantan Selatan.
Khafi Muzakkir
Rumah tipe ini pada zaman Kesultanan Banjar digunakan sebagai tempat tinggal Warit Raja (sentana dalem), yaitu para keturunan garis utama/pertama atau bubuhan gusti.
Khafi Muzakkir
Pada Rumah Gajah Baliku keadaan lantai ruang Paluaran tidak berjenjang seperti Rumah Bubungan Tinggi karena tidam berfungsi sebagai bangunan keraton Sultan.
Khafi Muzakkir
Pada rumah ini, atap di atas ruang Paluaran (Ruang Tamu) memakai konstruksi kuda-kuda dengan model atap perisai (disebut Atap Gajah) dengan keadaan lantai ruangan datar saja sehingga menghasilkan bentuk bangun ruang yang dinamakan Ambin Sayup.
Khafi Muzakkir