Story:Qingyuan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Qingyuan
Qingyuan, dulu diromanisasikan menjadi Tsingyun, adalah sebuah prefektur di bagian utara provinsi Guangdong, Tiongkok, di tepi Sungai Bei (Sungai Utara). Dengan luas 19,015 km (7,342 sq mi), Qingyuan adalah prefektur terbesar di Guangdong berdasarkan luas daratan, yang berbatasan dengan Guangzhou dan Foshan di selatan, Shaoguan di timur dan timur laut, Zhaoqing di selatan dan barat daya, dan provinsi Hunan serta Daerah Otonomi Guangxi Zhuang di utara.
Thyristorchopper
Pusat kota dikelilingi oleh daerah pegunungan tetapi terhubung langsung dengan Guangzhou dan Delta Sungai Mutiara melalu jalan Highway 107.
Lincun