Story:Maxillopoda

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Maxillopoda
Maxillopoda adalah sebuah kelas dari subfilum crustacea. Hewan pada kelas ini seperti teritip, copepoda dan masih banyak lagi.
Rekor fosil kelompok ini yaitu ada pada zaman Kambrium, yang dimana fosil dari teritip dan cacing lidah diketahui dari periode tersebut.
Uwe Kils
Saat ini ada enam subkelas yang dimasukkan kedalam kelas ini, namun ada juga yang memasukkan ostracoda kedalam Maxillopoda. Pada ke-enam grup, hanya Mystacocarida yang bukan parasit; yang lainnya, seperti Tantulocarida, Pentastomida, dan Branchiura merupakan parasit, dan banyak kelompok hewan Copepoda dan Thecostraca merupakan parasit.
Uwe Kils