Springfield, Missouri
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Springfield adalah kota terbesar ketiga di negara bagian Missouri, Amerika Serikat. Pada tanggal 1 Juli 2006, populasi kota Springfield sebesar 150.797 jiwa[1]. Di kota ini terdapat Bandara Springfield/Branson. Hampir 700.000 penumpang menggunakan fasilitas ini pada tahun 2005. Konstruksi terminal baru telah dimulai.
Kota kembar[sunting | sunting sumber]
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
Referensi[sunting | sunting sumber]
![]() | Artikel bertopik geografi Amerika Serikat ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |