Sonja Henie

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sonja Henie (8 April 1912 – 12 Oktober 1969) adalah atlet skating indah sekaligus seorang aktris Norwegia. Ia pernah tiga kali memenangi medali emas Olimpiade (1928, 1932, 1936), 10 kali juara Juara Dunia (1927-1936), dan enam kali Juara Eropa (1931-1936). Henie adalah atlet skating indah yang paling banyak memenangi Olimpiade dan kejuaraan dunia. Pada puncak kejayaannya di dunia akting, Henie adalah salah seorang dari bintang film termahal di Hollywood.

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Tahun # Judul Peran
1927 1 Syv dage for Elisabeth Skater
1929 2 Se Norge Diri sendiri
1936 3 One in a Million Greta "Gretchen" Muller
1937 4 Thin Ice Lili Heiser
5 Ali Baba Goes to Town Diri sendiri (Cameo)
1938 6 Happy Landing Trudy Ericksen
7 My Lucky Star Krista Nielsen
1939 8 Second Fiddle Trudi Hovland
9 Everything Happens at Night Louise
1941 10 Sun Valley Serenade Karen Benson
1942 11 Iceland Katina Jonsdottir
1943 12 Wintertime Nora
1945 13 It's a Pleasure Chris Linden
1948 14 The Countess of Monte Cristo Karen Kirsten
1958 15 Hello London Diri sendiri

Pranala luar[sunting | sunting sumber]