Lompat ke isi

Sidharta Tata

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sidharta Tata
Pekerjaan
Tahun aktif2015—sekarang
Instagram: sidharta_tata Modifica els identificadors a Wikidata

Sidharta Tata adalah sutradara dan penulis naskah Indonesia.[1] Namanya dikenal luas ketika ia menyutradarai film pendek yang berjudul Natalan, hingga masuk ke nominasi kategori Film Pendek Terbaik dalam Festival Film Indonesia 2015.[2] Tahun 2023, Sidharta menyutradarai film panjang perdananya yang berjudul Waktu Maghrib.

Filmografi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Dikreditkan sebagai Catatan
Sutradara Penulis
2020 Mobil Bekas dan Kisah-Kisah dalam Putaran Tidak Tidak Ko-produser
Quarantine Tales Ya Ya Segmen: The Protocol
2023 Waktu Maghrib Ya bersama Agasyah Karim, Khalid Kashogi, dan Bayu Kurnia
2024 Ali Topan Ya Ya
Malam Pencabut Nyawa Ya Ya
Sakaratul Maut Ya Tidak
2025 Ikatan Darah dagger Ya TBA
Kunci
Film yang belum dirilis untuk saat ini Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini

Film pendek

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Dikreditkan sebagai Catatan
Sutradara Penulis Editor
2016 Kita dan Mereka[3] Ya Tidak Tidak
The Messenger (Sang Pembawa Pesan)[4] Ya Ya Tidak Juga produser dan animator
A Mother's Day[5] Ya Tidak Ya
2017 KataMata[6] Ya Tidak Editor luring
2019 The Unspoken Dream[7] Ya Tidak Tidak
2020 Natalan[8] Ya Tidak Tidak
Loz Jogjakartoz / A Midnight Gift[9] Ya Ya Tidak
2021 2210[10] Ya Tidak Tidak

Serial web

[sunting | sunting sumber]
Tahun Judul Dikreditkan sebagai Catatan
Sutradara Penulis
2017 Hitachi Web Series Ya Tidak
2019—2020 Tunnel Episode 5 dan 6, 10 dan 12 Tidak Juga pengarah kreatif bersama Akhmad Fesdi Anggoro
2020 Milenial Males Jadi Miliuner Ya Tidak
2021 Hitam Ya Ya
Write Me a Love Song Bersama Emil Heradi Tidak
2022 Pertaruhan the Series Ya Tidak
2023 Pertaruhan the Series 2 Bersama Fajar Martha Santosa Tidak
2024 Zona Merah dagger Bersama Fajar Martha Santosa Ya
Kunci
Film yang belum dirilis untuk saat ini Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini

Penghargaan dan Nominasi

[sunting | sunting sumber]
Tahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Hasil
2015 Jogja-NETPAC Asian Film Festival Blencong Award Natalan Nominasi
Festival Film Indonesia Film Pendek Terbaik Nominasi
2020 Piala Maya Penulis Skenario Asli Terpilih Quarantine Tales (segmen "The Protocol") Nominasi

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Utama, Praga (2021-01-01). "Siasat Sutradara Menghadapi Pandemi Covid-19". Tempo.co. Diakses tanggal 2021-07-03. 
  2. ^ "Serial Hitam, Zombie Lokal yang Sanggup Bikin Ngeri". KINCIR.com. 2021-06-22. Diakses tanggal 2021-07-03. 
  3. ^ "kita dan mereka short movie". Diakses tanggal 2023-02-09. 
  4. ^ The Messenger (Sang Pembawa Pesan), diakses tanggal 2023-02-09 
  5. ^ "Purbasari short movie ; A Mother's Day". Diakses tanggal 2023-02-09. 
  6. ^ "KATAMATA short movie". Diakses tanggal 2023-02-09. 
  7. ^ "The Unspoken Dream ; A short movie by Klook". Diakses tanggal 2023-02-09. 
  8. ^ "NATALAN / DECEMBER (INDONESIAN SHORT MOVIE BY SIDHARTA TATA - 2015)". Diakses tanggal 2023-02-09. 
  9. ^ "Loz Jogjakartoz / A Midnight Gift (Full Movie) - Short Film by Sidharta Tata". Diakses tanggal 2023-02-09. 
  10. ^ "Streaming 2210". Vidio. Diakses tanggal 2023-02-09. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]