Shengqu Games

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Shengqu Games
Swasta
Kode emitenNASDAQ: GAME
IndustriPermainan video
Didirikan1999
Kantor
pusat
Shanghai, Tiongkok
Tokoh
kunci
Xiaoqiang Hou (CEO)
Pendapatan$6.497 miliar USD (2013)
$716 juta USD (2013)
Karyawan
8.431 (2011)
IndukZhejiang Century Huatong
Situs webShandaGames.com (Tionghoa) Shanda Games Online (Tionghoa)

Shengqu Games adalah sebuah perusahaan penerbitan dan operator permainan daring yang berbasis di Shanghai, Tiongkok. Didirikan pada 1999 dengan nama Shanda Interactive Entertainment Limited, perusahaan tersebut berpisah dari Shanda Interactive pada 2009 dan sekarang dimiliki oleh Zhejiang Century Huatong. Permainan yang dipublikasikan dan dioperasikan oleh Shanda meliputi AION, MapleStory, The World of Legend, The Age, Magical Land, Ragnarok Online, Dungeons & Dragons Online, Crazy Arcade, GetAmped dan lain-lain.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]