Portal:Jepang/Gambar Pilihan/42 2007

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Geisha (bahasa Jepang:芸者 "seniman") adalah seniman-penghibur (entertainer) tradisional Jepang. Kata geiko digunakan di Kyoto untuk mengacu kepada individu tersebut. Geisha sangat umum pada abad ke-18 dan abad ke-19, dan masih ada sampai sekarang ini, walaupun jumlahnya tidak banyak.

Foto oleh: Todd Laracuenta.