O-Zone
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
O-Zone | |
---|---|
Asal | Moldova |
Genre | Electronika, Eurodance |
Tahun aktif | 1999–2005, 2017-sekarang |
Label | Universal Music |
Situs web | Official Website (Jerman) |
Mantan anggota | Dann Bălan, Radu Sîrbu, Arsenie Todiraş |
O-Zone adalah trio pop yang anggotanya terdiri dari Dan Bălan (Duke), Radu Sîrbu (Picasso), dan Arsenie Todiraş (Arsenium). Mereka berasal dari Moldova. Mereka memainkan musik eurodance dan terkenal melalui singel "Dragostea din tei", singel yang mencapai nomor 1 pada banyak negara tahun 2003 dan 2004, dan nomor tiga di Britania Raya. Singel "Despre tine" juga sukses di Eropa.
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
- O-Zone fansite
- Arsenium.ro - Official Arsenium Website
- RaduSirbu.ro - Official Romanian RadU Fanclub
- RaduSirbu.ru - Official Russian RadU Fanclub
- Radu-s.pl - Official Polish RadU Website
- Radu-s.de - Official German Fan Club of RadU
- Dan-Balan.com - Official Fansite of Dan Bălan
- O-zone Paradise Large collection of O-zone pictures and videos
- Technohippie.com Numa Numa in English
- Lyrics - Comprehensive List of O-Zone Lyrics
![]() | Artikel bertopik lagu atau musik ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |