Nasir Ali (kabaddi)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Nasir Ali
Rekam medali
Mewakili  Pakistan
Kabaddi putra
Pesta Olahraga Asia
Medali perak – tempat kedua 2006 Doha Tim
Medali perunggu – tempat ketiga 2010 Guangzhou Tim
Medali perunggu – tempat ketiga 2014 Incheon Tim
Medali perunggu – tempat ketiga 2018 Jakarta Tim


Nasir Ali (lahir 1 Januari 1982) adalahs eorang pemain Kabaddi internasional profesional asal Pakistan. Ia adalah anggota tim kabaddi nasional Pakistan yang memenangkan medali perunggu Asia pada 2010 di Guangzhou dan pada 2014 di Incheon.[1][2][3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "India's dominance over Pakistan in kabaddi". sportskeeda.com. 7 August 2015. 
  2. ^ "India's dominance over Pakistan in kabaddi". news.yahoo.com. 17 August 2015. 
  3. ^ "Indian men's kabaddi team grouped with Pakistan in Asian Games". news18.com. 25 August 2014. 


Templat:Pakistan-sport-bio-stub