Lompat ke isi

Musée de la Contrefaçon

Koordinat: 48°52′13.6″N 2°16′37″E / 48.870444°N 2.27694°E / 48.870444; 2.27694
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Musée de la Contrefaçon, terletak di Arondisemen 16 Paris
Bagian dalam Musée de la Contrefaçon

Musée de la Contrefaçon (bahasa Indonesia: Museum Benda Palsu) merupakan museum yang didedikasikan untuk benda palsu. Museum ini terletak pada rue de la Faisanderie no. 16, arondisemen 16e, Paris, Prancis. Museum ini dibuka setiap hari, kecuali hari senin; Untuk masuk museum ini dikenakan biaya masuk.

Musée de la Contrefaçon didirikan pada tahun 1951.[1] Pendiri sekaligus pengelolanya adalah Union des Fabricants (UNIFAB).[2] Pada saat ini, museum tersebut memiliki benda pameran berjumlah lebih dari 350 benda, yang memajang benda palsu dengan benda aslinya. Beberapa jenis benda yang dipamerkan diantaranya mainan, pena, peralatan, benda mewah, dan sebagainya.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Lee Seul Musee Qui Collectionne Les Faux" (PDF). Musée de la Contrefaçon. Musée de la Contrefaçon. Diakses tanggal 27 Mei 2024. 
  2. ^ Yin, Sophie (7 September 2013). "Offre de Stage" (PDF). Ecole du Louvre. Diakses tanggal 27 Mei 2024. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

48°52′13.6″N 2°16′37″E / 48.870444°N 2.27694°E / 48.870444; 2.27694