Mora
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Mora dapat mengacu pada beberapa hal berikut:
- Mora (linguistik), sebuah unit bunyi dalam fonologi
- Mora, atau hula-hula, salah satu unsur dalam struktur kekerabatan Dalihan Na Tolu
- MORA (penerbangan), ketinggian minimum yang aman
- Jam mora clock, jam Swedia dari abad ke-19
- Mora IK, Mora Ishockeyklubb, klub hoki profesional Swedia
- Pisau mora, sejenis pisau dari Skandinavia
- Mora (kapal), kapal komando Guillaume sang Penakluk dalam Penaklukan Normandia di Inggris
Tokoh[sunting | sunting sumber]
- Alberto J. Mora (lahir 1951), Konsul Jenderal Angkatan Laut Amerika Serikat (2001–2006)
- Alfonso Mora (lahir 1964), mantan petenis Venezuela
- Bruno Mora (1937–1986), pelatih/pemain sepak bola Italia
- Cristian Mora (lahir 1979), kiper Ekuador
- F. Luis Mora (1874–1940), pelukis Hispanik-Amerika Serikat
- Ferenc Móra (1879–1934), penulis Hongaria
- Jim E. Mora (lahir 1935), mantan pemain/pelatih sepak bola Amerika Serikat
- Jim L. Mora (lahir 1961), mantan pelatih kepala, putra dari Jim E. Mora
- Jo Mora (1876–1947), seniman Amerika Serikat asal Uruguay
- José Francisco Mora (lahir 1981), pemain sepak bola Spanyol
- Juan Mora Fernández (1784–1854), kepala negara terpilih Kosta Rika
- Juan Rafael Mora Porras (1814–1860), Presiden Kosta Rika (1849–1859)
- Juan Luis Mora (lahir 1973), mantan kiper Spanyol
- Melvin Mora (lahir 1972), pemain bisbol profesional asal Venezuela
- Miguel Mora Porras (1816–1887), Presiden Kosta Rika pada tahun 1849
- Naima Mora (lahir 1984), peragawati Amerika Serikat
- Philippe Mora (lahir 1949), sutradara film Australia kelahiran Prancis
- Sergio Mora (lahir 1980), petinju Meksiko-Amerika Serikat, mantan juara kelas menengah ringan World Boxing Council
Militer[sunting | sunting sumber]
- Mora (unit militer), unit militer dalam pasukan Sparta, beranggotakan sekitar 600 orang
- Pertempuran Mora Pertama, sebuah pertempuran dalam Perang Meksiko-Amerika Serikat 1847
- Pertempuran Mora Kedua, sebuah pertempuran dalam Perang Meksiko-Amerika Serikat 1847
Nama tempat[sunting | sunting sumber]
Kamerun[sunting | sunting sumber]
- Mora, Kamerun, nama kota
Kosta Rika[sunting | sunting sumber]
- Mora (kanton), nama sebuah kanton
Siprus[sunting | sunting sumber]
- Mora, Siprus, nama desa
India[sunting | sunting sumber]
- Mora, Maharashtra, pelabuhan dekat Mumbai
Portugal[sunting | sunting sumber]
- Mora, Portugal, sebuah munisipalitas
Spanyol[sunting | sunting sumber]
- Mora, Spanyol, sebuah kota dan munisipalitas di Provinsi Toledo
- Mora de Rubielos, munisipalitas di Aragón
Swedia[sunting | sunting sumber]
- Munisipalitas Mora, Swedia, sebuah munisipalitas
- Mora, Swedia), kota di Munisipalitas Mora
- Mora, Säter
- Batu Mora, tempat pemilihan raja-raja Swedia
Amerika Serikat[sunting | sunting sumber]
- Mora, Minnesota, kota di Minnesota
- Mora County, New Mexico
- Mora, New Mexico
![]() |
Halaman disambiguasi ini berisi daftar artikel dengan judul yang sering dikaitkan dengan Mora. Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah pranala internal, Anda dapat membantu mengganti pranala tersebut ke judul yang tepat. |