Lompat ke isi

Mavlet Batirov

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Mavlet Batirov
Мавлет Батиров
Informasi pribadi
Nama lengkapMavlet Alavdinovich Batirov
KewarganegaraanRussia
SukuAvar
Lahir(1983-12-12)12 Desember 1983
Khasavyurt, Rusia SFSR, Uni Soviet
KediamanKhasavyurt, Dagestan
Tinggi156 m (511 ft 10 in)
Berat60 kg (132 pon) (132 pon)
55 kg (121 pon)
Olahraga
NegaraRusia
OlahragaGulat
LombaGaya bebas
KlubKlub Gulat Shamil Umakhanov (им. Шамиля Умаханова)
Dilatih olehMagomed Azizov, Dzhambolat Tedeyev dan Saigidpasha Umakhanov

Mavlet Alavdinovich Batirov (bahasa Rusia: Мавлет Алавдинович Батиров, lahir 12 Desember, 1983) adalah pegulat gaya bebas Rusia, dan merupakan juara Olimpiade 2 kali berturut - turut pada Olimpiade Musim Panas 2004 di Atena, Yunani dan pada Olimpiade Musim Panas 2008 di Beijing, Republik Rakyat Tiongkok.

Adik laki - lakinya bernama Adam Batirov, merupakan pegulat namun tidak mewakili Rusia, melainkan Bahrain.[1]

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Batirov Returns, Spoils Iran's Hopes for Sweep on Final Day of Asian Championships". unitedworldwrestling.org. 21 Februari 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 Juli, 2017. Diakses tanggal 2 Agustus, 2016.