Mars: Tada, Kimi wo Aishiteru (film)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Mars: Tada, Kimi wo Aishiteru
Poster
Nama lain
Kanji MARS~ただ、君を愛してる~
SutradaraSaiji Yakumo
SkenarioTetsuya Ōishi [ja]
Berdasarkan
Mars
oleh Fuyumi Soryo
PemeranTaisuke Fujigaya
Masataka Kubota
Marie Iitoyo
Hirona Yamazaki
Yu Inaba
Penata musikTarō Makido [ja][1]
DistributorShowgate
Tanggal rilis
  • 18 Juni 2016 (2016-06-18)
Durasi98 menit[2]
NegaraJepang
BahasaJepang

Mars: Tada, Kimi wo Aishiteru (MARS~ただ、君を愛してる~) adalah film drama romansa masa muda Jepang tahun 2016 yang disutradarai oleh Saiji Yakumo, ditulis oleh Tetsuya Ōishi [ja] dan dibintangi oleh Taisuke Fujigaya, Masataka Kubota, Marie Iitoyo, Hirona Yamazaki dan Yu Inaba.[2] Film ini merupakan bagian terakhir dari seri drama televisi Jepang yang bernama sama dan didasarkan pada seri manga Mars, ditulis dan digambar oleh Fuyumi Soryo.[1] Film ini dirilis di Jepang oleh Showgate pada tanggal 18 Juni 2016.[3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b "Fuyumi Soryo's Mars Shōjo Manga Gets Live-Action Film Finale in June". Anime News Network. February 13, 2016. Diakses tanggal September 9, 2016. 
  2. ^ a b "MARS~ただ、君を愛してる~(2016)". allcinema (dalam bahasa Japanese). Stingray. Diakses tanggal September 9, 2016. 
  3. ^ "MARS(マース) ただ、君を愛してる". eiga.com (dalam bahasa Japanese). Diakses tanggal September 9, 2016. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]