Machmud Abdullah

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Machmud Abdullah
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Masa jabatan
11 Desember 1973 – 1 Oktober 1977
PresidenSoeharto
Sebelum
Pendahulu
Oesman Rachman
Pengganti
Petahana
Sebelum
Grup parlemenF-ABRI
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1945 – ?
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
SatuanArtileri (Art)
NRP 14087
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Brigadir Jenderal TNI (Purn.) Machmud Abdullah (terkadang ditulis Machmoed Abdoellah) merupakan seorang perwira tinggi angkatan darat dari Indonesia. Ia menjabat sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat dari tanggal 11 Desember 1973 hingga 1 Oktober 1977. Sebelumnya, sejak tanggal 23 Desember 1967 Machmud merupakan seorang perwira menengah yang diperbantukan pada Departemen Veteran dan Transmigrasi.[1]

Machmud merupakan lulusan Akademi Militer Tangerang. Ia juga sempat menjalani kursus singkat sebagai Angkatan Kedua di Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b Bachtiar, Harsya W. (1988). Siapa dia? Perwira Tinggi Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD). Jakarta. hlm. 56. ISBN 9789794281000.