Lady with Red Hair

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Lady with Red Hair
SutradaraCurtis Bernhardt
ProduserEdmund Grainger
Bryan Foy
Jack L. Warner
Ditulis olehMrs. Leslie Carter (memoir)
Brewster Morse (cerita)
Norbert Faulkner (cerita)
Charles Kenyon (skenario)
Milton Krims (skenario)
PemeranMiriam Hopkins
Claude Rains
Richard Ainley
Penata musikHeinz Roemheld
SinematograferArthur Edeson
PenyuntingJames Gibbon
Perusahaan
produksi
Warner Bros.
DistributorWarner Bros.
Tanggal rilis
  • 30 November 1940 (1940-11-30)
Durasi78 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Lady with Red Hair (1940) adalah sebuah film drama sejarah Amerika garapan Curtis Bernhardt dan menampilkan Miriam Hopkins, Claude Rains dan Richard Ainley. Dirilis oleh Warner Brothers, film tersebut menampilkan Hopkins sebagai pemeran abad kesembilan belas Mrs. Leslie Carter.[1] Bintang masa depan Alexis Smith membuat debut layar lebarnya dalam sebuah peran kecil.[2]

Set film tersebut dirancang oleh pengarah gambar Max Parker.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Lady with Red Hair (1940)". IMDb.com. Diakses tanggal 25 August 2017. 
  2. ^ Bubbeo p.214

Daftar pustaka[sunting | sunting sumber]

  • Daniel Bubbeo. The Women of Warner Brothers: The Lives and Careers of 15 Leading Ladies, with Filmographies for Each. McFarland, 2001.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]