Lompat ke isi

Khnumhotep dan Niankhkhnum

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infotaula de geografia políticaKhnumhotep dan Niankhkhnum
duo (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Tempat
NegaraMesir Kuno Edit nilai pada Wikidata


Khnumhotep dan Niankhkhnum adalah dua laki-laki dari Mesir Kuno yang diduga merupakan pasangan homoseksual pertama yang tercatat dalam sejarah karena di makamnya mereka digambarkan sedang berciuman.[1] Namun, beberapa kritikus tidak setuju dengan interpretasi ini karena kedua laki-laki tersebut punya istri dan anak, sehingga mungkin mereka hanyalah saudara.[2][3]

Makam mereka ditemukan Ahmed Moussa di Saqqara, Mesir, pada tahun 1964.[4] Kehidupan mereka tidak banyak diketahui; namun, mereka digambarkan memiliki keluarga, dan mungkin mereka bekerja untuk firaun Nioeserre.

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Thomas A. Dowson, "Archaeologists, Feminists, and Queers: sexual politics in the construction of the past". In, Pamela L. Geller, Miranda K. Stockett, Feminist Anthropology: Past, Present, and Future, pp 89-102. University of Pennsylvania Press 2006.
  2. ^ The mastaba of Niankhkhnum and Khnumhotep by J. Hist on Osirisnet.net
  3. ^ Lorna Oakes, Pyramids Temples and Tombs of Ancient Egypt: An Illustrated Atlas of the Land of the Pharaohs, Hermes House:Anness Publishing Ltd, 2003. hal.88
  4. ^ Rice, hal.98

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]