Alexandre Dumas: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
TobeBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: cy:Alexandre Dumas
VolkovBot (bicara | kontrib)
k bot Membuang: wuu:大仲马
Baris 114: Baris 114:
[[vi:Alexandre Dumas]]
[[vi:Alexandre Dumas]]
[[war:Alexandre Dumas, père]]
[[war:Alexandre Dumas, père]]
[[wuu:大仲马]]
[[yo:Alexandre Dumas, bàbá]]
[[yo:Alexandre Dumas, bàbá]]
[[zh:大仲马]]
[[zh:大仲马]]

Revisi per 13 April 2010 20.04

Alexandre Dumas, père
Alexandre Dumas, père.
Alexandre Dumas, père.
Lahir24 Juli 1802
Villers-Cotterêts, Aisne, Perancis
Meninggal5 Desember 1870
Puys (dekat Dieppe, Seine-Maritime), Perancis
PekerjaanNovelis, penulis sandiwara
KebangsaanPerancis
Periode1829 - 1870
Aliran sastraRomantisisme dan Fiksi sejarah

Alexandre Dumas, père (senior), lahir dengan nama Dumas Davy de la Pailleterie (24 Juli 18025 Desember 1870) adalah seorang penulis Perancis, dikenal dengan novel-novel historisnya yang sarat dengan petualangan. Sebagian besar novelnya, termasuk The Count of Monte Cristo dan Roman D'Artagnan, dibuat berseri, dan ia juga menulis drama, artikel majalah, dan merupakan seorang koresponden yang berpengaruh.

Bibiliografi

Fiksi

Pranala luar


Templat:Link FA