Naralapor: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ciko (bicara | kontrib)
k Kategori:Jurnalisme
Ciko (bicara | kontrib)
k hapus kategori organisasi
Baris 11: Baris 11:
{{rintisan}}
{{rintisan}}
[[Kategori:Jurnalisme]]
[[Kategori:Jurnalisme]]
[[Kategori:Organisasi jurnalis]]
[[Kategori:Pekerjaan]]
[[Kategori:Pekerjaan]]



Revisi per 3 April 2006 13.31

Reporter, seringkali disebut juga sebagai wartawan, adalah orang yang bertugas melakukan peliputan berita (news gathering) di lapangan dan melaporkannya ke pada publik, baik dalam bentuk tulisan untuk media cetak atau dalam situs berita di internet, atau pun secara lisan, bila laporannya disampaikan melalui media elektronik radio atau televisi. Hasil kerja reporter, baik merupakan naskah tulisan ataupun lisan, umumnya harus melalui penyuntingan redaktur atau produser berita sebelum bisa disiarkan kepada publik


Lihat pula

Pranala luar