1.109.472
suntingan
k (Bot: Perubahan kosmetika) |
|||
[[Berkas:Hesperia Delaunay.jpg|
'''Aisakos''' ({{lang-el|Αίσακος}}), dalam [[mitologi Yunani]], adalah putra raja [[Priam]] dari [[Troya]]. Suatu ketika, kekasih atau istri Aisakos, seorang nimfa anak dari dewa sungai [[Kebren]], meninggal. Aisakos sangat berduka atas kematian itu. Aisakos lalu diubah menjadi seekor burung.
|