Lompat ke isi

Horizon University Indonesia: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Atlantic306 (bicara | kontrib)
infobox image format
Tegarjs (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
{{unreferenced|date=Desember 2013}}
{{unreferenced|date=Desember 2013}}
{{Horizon University Indonesia
{{Infobox Universitas
|image_name =Horizon University Indonesia Logo.png
|image_name =Horizon University Indonesia Logo.png
|image_size =
|image_size =
Baris 6: Baris 6:
|established = 6 Nopember 1991
|established = 6 Nopember 1991
|type = [[Perguruan Tinggi]]
|type = [[Perguruan Tinggi]]
|name={{Horizon University Indonesia}}|city=[[Karawang, Karawang]]|province=[[Jawa Barat]]|country=[[Indonesia]]|website={{Url|horizon.ac.id}}}}
|name={{Horizon University Indonesia}}|city=[[Karawang, Karawang]]|province=[[Jawa Barat]]|country=[[Indonesia]]|website={{Url|horizon.ac.id}}|image=Horizon University Indonesia Logo}}


'''Horizon University Indonesia''' adalah sebuah [[perguruan tinggi]] swasta di [[Kota Karawang]]. Sebelumnya perguruan tinggi ini bernama STMIK dan STIKES Kharisma Karawang. Key offerings Horizon Univeristy Indonesia adalah active learning, industry partnerships, english-immersive environment, industry-related technology, dan strong core work skills.
'''Horizon University Indonesia''' adalah sebuah [[perguruan tinggi]] swasta di [[Kota Karawang]]. Sebelumnya perguruan tinggi ini bernama STMIK dan STIKES Kharisma Karawang. Key offerings Horizon Univeristy Indonesia adalah active learning, industry partnerships, english-immersive environment, industry-related technology, dan strong core work skills.

Revisi per 26 Desember 2023 12.15

Templat:Horizon University Indonesia

Horizon University Indonesia adalah sebuah perguruan tinggi swasta di Kota Karawang. Sebelumnya perguruan tinggi ini bernama STMIK dan STIKES Kharisma Karawang. Key offerings Horizon Univeristy Indonesia adalah active learning, industry partnerships, english-immersive environment, industry-related technology, dan strong core work skills.

Sejarah

Horizon University Indonesia sebelumnya adalah Akademi Keperawatan Kharisma, yang didirikan oleh Yayasan Pendidikan Kharisma 92 Karawang pada 6 Nopember 1991. Dengan keseriusan membangun bangsa melakui pendidikan, yayasan kemudian mendirikan Akademi Kebidanan Kharisma Karawang pada 14 Juli 1992. Pada tahun 2009, AKPER dan AKBID Kharisma menjadi STIKes Kharisma. Sebelum itu, tanggal 27 Desember 1995 yayasan mendirikan kampus dengan spesialiasi program Teknologi Informasi, yaitu AMIK Kharisma. Kampus AMIK Kharisma menjadi Perguruan Tinggi Komputer pertama di Karawang. AMIK Kharisma berubah menjadi STMIK Kharisma pada 10 Agustus 2000. Pada tanggal 28 Mei 2019, kampus STIKes dan STMIK Kharisma diakuisisi kemudian oleh Yayasan Triputra Persada Horizon Education. Yayasan ini dibentuk oleh dua konglomerasi di Indonesia yaitu Triputra Group dan Persada Capital Investama, bekerja sama dengan PHINMA Education dari Filipina. Pada tanggal 19 Oktober 2020, STIKes Kharisma berganti nama menjadi STIKes Horizon Karawang, dan pada tanggal 30 Desember 2020, STMIK Kharisma berganti nama menjadi STMIK Horizon Karawang. Pada tanggal 17 November 2022, Yayasan Triputra Persada Horizon Education mengakuisisi STIE Triguna Bogor. Di tanggal 14 Juli 2023, STIKes dan STMIK Horizon Karawang, serta STIE Triguna Bogor resmi menjadi Horizon University Indonesia sesuai Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 595/E/O/2023. Kampus Horizon University Indonesia berada di jalan Pangkal Perjuangan KM 1 By Pass, Tanjungpura, Karawang Barat, Karawang, Jawa Barat, Indonesia.

Referensi

Pranala luar