Gerson Santos da Silva
Gerson dalam pertandingan Fluminense x Internacional, semifinal Liga Primeira, Estádio Nacional Mané Garrincha, Brasília (DF), Brasil. 2016 | |||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Gerson Santos da Silva | ||
Tanggal lahir | 20 Mei 1997 | ||
Tempat lahir | Belford Roxo, Brasil | ||
Tinggi | 1,76 m (5 ft 9+1⁄2 in) | ||
Posisi bermain | Attacking midfielder | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Fluminense (dipinjam dari Roma) | ||
Nomor | 11 | ||
Karier junior | |||
Fluminense | |||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2014–2015 | Fluminense | 45 | (5) |
2016– | Roma | 0 | (0) |
2016– | → Fluminense (loan) | 2 | (0) |
Tim nasional‡ | |||
2015– | Brazil U20 | 7 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 11 February 2016 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 4 February 2015 |
Gerson Santos da Silva (lahir 20 Mei 1997),[1] atau biasa dikenal dengan nama Gerson, adalah pemain sepakbola asal Brasil yang kini bermain untuk AS Roma namun untuk sementara waktu dipinjamkan ke Fluminense, dan berposisi sebagai gelandang.
Karier
[sunting | sunting sumber]Fluminense FC
[sunting | sunting sumber]Gerson mengawali karier di klub Fluminense. Pada 28 August 2014 dia dipromosikan masuk di squad utama, Masuk dala daftar 22 pemain yang akan berlaga di Copa Sudamericana tahun itu.[2]
Gerson menjalani debut pada tanggal 22 Februari 2015, tampil pada babak kedua dalam kekalahan 0–1 melawan Vasco di Campeonato Carioca championship.[3] Ia mencetak gol perdana untuk clubnya pada tanggal 8 Maret 2015, pada kemenangan 3–1 atas Botafogo.[4] Dia mencatatkan 12 pertandingan dalam turnamen Campeonato Carioca, mencetak 4 gol. Gerson menjalani debut di Série A Liga Brasil pada 9 Mei 2015, dalam kemenangan 1–0 melawan Joinville.[5]
AS Roma
[sunting | sunting sumber]Bagian ini memerlukan pengembangan. Anda dapat membantu dengan mengembangkannya. |
Karier internasional
[sunting | sunting sumber]Pada tanggal 27 November 2014 Gerson dipanggil tim nasional U-20 Brasil untuk South American Youth Football Championship 2015.[6] Debutnya pada tanggal 15 Januari 2015, mencatatkan kemenangan 2–1 melawan Chili U-20,[7] bermain di seluruh pertandingan dalam turnamen tersebut.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Projeto Gerson: conheça o meia da seleção sub-20 que encantou Europa" (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 1 February 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-02-04. Diakses tanggal 9 May 2015.
- ^ "Sem Magno Alves, Flu pode ter solução caseira com jovem promovido" (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 27 August 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-10. Diakses tanggal 9 May 2015.
- ^ "Superior, Vasco vence o Flu com gol de pênalti em clássico no Engenhão" (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 22 February 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-02-25. Diakses tanggal 9 May 2015.
- ^ "Com gols de garotos e Fred artilheiro, Flu vence o Bota de virada no Maraca" (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 8 March 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-06-09. Diakses tanggal 9 May 2015.
- ^ "Fluminense 1–0 Joinville" (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 9 May 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-11-10. Diakses tanggal 9 May 2015.
- ^ "Gallo convoca seleção brasileira que disputará o Sul-Americano sub-20" (dalam bahasa Portugis). Esporte Interativo. 27 November 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-01-28. Diakses tanggal 24 January 2015.
- ^ "Sul-Americano sub-20: Brasil vence Chile com gols de Marcos Guilherme" (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 15 January 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-11-12. Diakses tanggal 16 January 2015.