Lompat ke isi

Film Business Asia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Film Business Asia
Tersedia dalamInggris
PemilikPatrick Frater dan Stephen Cremin
Diluncurkan2010
StatusTidak aktif (2015)

Film Business Asia adalah majalah perdagangan film yang berbasis di Hong Kong.[1] Majalah ini dibuat pada tahun 2010[1] oleh Patrick Frater, mantan jurnalis dari Variety, The Hollywood Reporter, dan Screen International bersama dengan Stephen Cremin, salah satu pendiri London Pan-Asian Film Festival.[2] Majalah ini secara khusus berfokus pada perkembangan film dan berita di kawasan Asia Pasifik, serta ulasannya. Kepala kritikus filmnya adalah Derek Elley, mantan kritikus senior di Variety.[3] Pada tahun 2011, majalah ini meluncurkan Asian Film Database, yang berisi informasi lebih dari 45.000 film di kawasan Asia-Pasifik[4] yang dioperasikan oleh Film Business Asia Limited.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Hong Kong: Film Business Asia". Spike Magazine. 17 April 2011. Diakses tanggal 23 August 2016.
  2. ^ "About Us". Film Business Asia. Diarsipkan dari asli tanggal 21 September 2012.
  3. ^ "Another Fired Variety Film Critic Lands". Deadline.com.
  4. ^ James Marsh. "Film Business Asia launches Asian Film Database". Twitch Film.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Templat:Film box office