Eparki Sydney (Kaldea)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Eparki Santo Tomas Rasul Sydney
Lokasi
NegaraAustralia
MetropolitTunduk langsung pada Takhta Suci
Statistik
Populasi
- Katolik
(per 2014)
35,000 (n/a%)
Paroki7
Informasi
Gereja sui iuris
Gereja Katolik Kaldea
RitusRitus Kaldea
Pendirian21 Oktober 1973
KatedralKatedral Santo Tomas Rasul
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Epark
Amel Nona

Eparki Gereja Katolik Kaldea Santo Tomas Rasul berada di Sydney, Australia, dan merupakan subyek langsung dari Tahta Suci. Uskupnya dulu adalah Djibrail Kassab, yang dilantik pada 2006. Keuskupan tersebut sekarang bertahta di Gereja Katolik Kaldea Santo Tomas Rasul, Bossley Park, New South Wales.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Koordinat: 33°52′00″S 151°12′27″E / 33.86667°S 151.20750°E / -33.86667; 151.20750