Lompat ke isi

Courage (album Celine Dion)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Courage
Album studio karya Celine Dion
Dirilis15 November 2019 (2019-11-15)
Direkam2017–2019
Durasi57:00
LabelColumbia
Produser
Kronologi Celine Dion
The Best So Far... 2018 Tour Edition
(2018)
Courage
(2019)
Singel dalam album Courage
  1. "Imperfections"
    Dirilis: 18 September 2019
  2. "Lying Down"
    Dirilis: 19 Oktober 2019
  3. "Courage"
    Dirilis: 13 November 2019

Courage adalah album studio berbahasa Inggris kedua belas karya penyanyi Kanada Celine Dion, yang dirilis oleh Columbia Records pada 15 November 2019. Album tersebut adalah album Inggris pertama Dion dalam enam tahun, setelah Loved Me Back to Life (2013). Pada Juni 2019, Dion menampilkan "Flying on My Own" secara perdana. Pada 18 September 2019, ia merilis tiga lagu baru lainnya: "Imperfections", "Lying Down" dan "Courage". Pada hari yang sama, Dion mengadakan Courage World Tour.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]